Kades Golo Lalong Tegaskan BLT Digunakan untuk Beli Beras

“Saya berharap semoga wabah ini cepat berlu. Dengan demikian masyarakat bisa beraktivitas seperti semula. Bisa kerja dan penuhi segala kebutuhan,” ungkapnya.

Sementara itu Dionisius salah satu warga penerima BLT menyampaikan terima kasih kepada Pemerintah Pusat maupun Pemerinta Desa Golo Lalong yang telah memperhatikan dan tanggap terhadap situasi yang dialami masyarakat.

BACA JUGA:  BPMD Siap Turun ke Desa-Desa di Matim

“Trimakasi Pak Jokowi yang sudah membantu kami dalam situasi yang sulit ini. Ini adalah bukti pemerintah tanggap terhadap situasi rakyatnya,” imbuhnya.

Laporan : Dodi Hendra
Editor: Pepy Dain