Kanwil Kemenkumham NTT Selenggarakan Sosialisasi Hak Kekayaan Intelektual di Sumba

“Dirinya berharap melalui kegiatan promosi dan diseminasi kekayaan intelektual komunal yang difasilitasi oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi NTT pada hari ini dapat dijadikan momentum untuk mendorong Pemerintah Daerah dalam meningkatkan nilai tambah sektor ekonomi kreatif guna mendukung pembangunan berkelanjutan dan kedepannya akan terus bersinergi dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi NTT untuk membentuk pusat kekayaan intelektual di daerah,Sehingga dapat mendorong
pembangunan sektor ekonomi kreatif dan yang paling penting dapat dikelola dan dimanfaatkan seoptimal mungkin.” Harapnya.

BACA JUGA:  BOP-LBF Lakukan Gerakan BISA plus CHSE Di Pantai Kawaliwu Larantuka Flores Timur

Sumber : Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Kabupaten Sumba Tengah