“Kami akan terus melakukan inovasi pelayanan, turun langsung ke pelaku usaha, ada yang mengajukan ijinan baru, atau perpanjang ijinan bagi peserta yang habis masa ijinnya,” terang Abu.
Kepada seluruh stakeholder, Abu berpesan untuk terus mempromosikan potensi-potensi yang ada di Matim agar mendapat perhatian dari pihak investor dan menanam modal atau berinvestasi di kabupaten Manggarai Timur.
Laporan : Dodi Hendra