Disamping itu kita mau menjelaskan bahwa Hari Sumpah Pemuda itu adalah Hari besar bagi bangsa ini, yang patut dikenang dan diresapi maknanya.
Untuk diketahui, Ketua Osis UPTD SMPN 2 Lamba Leda atas nama Fernando Gilang, kelas 7. pelantikan ini jg dihadiri oleh semua civitas UPTD SMPN 2 Lamba Leda.