Seminar Festival Golo Koe 2023 Dihadiri Utusan Khusus Presiden RI

IMG 20230812 WA0060 1 jpg

SOROTNTT.Com-Panitia Festival Golo Koe yang kedua tahun 2023, Menggelar seminar yang dilaksanakan di Aula Paroki Wae Sambi, Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, NTT(12/8/2023).

Tema seminar tersebut”Membangun Ketahanan Pangan Lokal dan Ekonomi Berkelanjutan yang Berbudaya dan Berkeadilan Iklim”.

20230812 1038175731198270600259700
Pa Mardiona saat menyampaikan Sambutan

Peserta yang mengikuti seminar tersebut merupakan utusan dari setiap paroki yang mengikuti Festival Golo Koe yang kedua 2023 tersebut.

BACA JUGA:  Masyarakat Sabu Raijua Terima Vaksin Moderna

Hadir pada seminar kali ini, Utusan Khusus Presiden Republik Indonesia H. Muhamad Mardiono, Bupati Manggarai Barat, Bupati Manggarai, Kepala Bapeda Provinsi NTT, Wakil Bupati Manggarai Timur, Wakil Bupati Manggarai Barat, Ketua DPRD Manggarai Barat, Para imam biarawan/biarawati, Para utusan dari setiap Paroki yang ada di keuskupan Ruteng, Toko masyarakat dan tokoh adat.

BACA JUGA:  Gubernur VBL : Anak Harus Dididik Menjadi Bagian Komunitas Persekutuan dengan Lingkungan

Ketua Panitia Festival Golo Koe 2023, Romo Lorens Sopang menyampaikan ucapan trimakasih atas segala proses yang telah berjalan, Khususnya untuk terselenggaranya seminar kali ini.

img 20230812 wa00731786438574982941760
Penyerahan plakat kepada Bupati Manggarai Barat

Trimakasih juga atas kehadiran semua pihak dan partisipasi yang diberikan untuk terselenggaranya seluruh kegiatan Festival Golo Koe yang kedua tahun 2023 kali ini.