IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN INQUIRY TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMK PADA MATERI TRIGONOMETRI

20211030 153406 20 jpg

KESIMPULAN

Secara keseluruhan dari data yang sudah di analisis disimpulkan bahwa pembelajaran inquiry terbimbing ini optimal untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep siswa SMK kelas X pada materi Trigonometri. Pembelajaran inquiry terbimbing pada penelitian ini sangat mampu untuk meningkatkan kemampuan konsep pada jenjang C3 yaitu kemampuan mengaplikasikan.
Berdasarkan hal tersebut, maka dapat disarankan untuk penelitian lanjutan bahwa apakah model pembelajaran inquiry terbimbing juga mampu untuk meningkatkan kemampuan-kemmapuan yang sifatnya kognitif tanpa melibatkan psikomotor.

BACA JUGA:  Capaian Victory Joss Memasuki Empat Tahun Memimpin NTT

DAFTAR PUSTAKA

Anni, C.T. (2004). Psikologi Belajar. Semarang: UPT Unnes Press.
Arikunto, S., Suhardjono, dan Supardi. (2006). Peneilitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bina Aksara.
Ardiyanti, Y & Heru Puspito. (2017). Peningkatan Keterampilan Proses Sains Melalui Metode Inquiry Terbimbing Pada Pembelajaran Biologi SMA. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Biologi Jurusan Pendidikan Biologi, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta 2017.
Ayan, Jordan E. (2002). Bengkel Kreativitas: 10 Cara Menemukan Ide-ide Pamungkas. Penerjemah Ibnu Setiawan. Aha!: 10 Ways to Free Your Creative Spirit and Find Your Great Ideas Bibliografi. 1997. Bandung. Kaifa (2002)
Depdiknas. (2002). Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jakarta: Puskur, Balitbang Depdiknas.
Dimyati &Mudjiono. (1999). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
Kesuma, Dharma. (2010). Contextual Teaching and Learning. Yogyakarta : Rahayasa.
Kuhlthau & Todd.. Guided Inquiry: A Framework for Learning Through School Librariesin 21 st Century School. New Jersey: CISSL. (Online). (http://cissl.-scils.rugrers.edu/guided inquiry/introduction.-html.htm. di akses tanggal 10 maret 2016.
Mulyasa. (2003). Strategi Pembelajaran . Bandung: Remaja Rosdakarya.
Siagian REF., Maya Nurfitriani. (2012). Metode pembelajarn inquiry dan pengaruhnya terhadapa hasil belajar matematika ditinjau dari kreatifitas belajar. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA 2(1): 35-44.
Sudjana, Nana. (2001). Penelitian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya